Enam Mahasiswa UIN Walisongo Hanyut di Sungai Jolingggo Kendal Saat River Tubing | Albrita.com

- Jurnalis

Selasa, 4 November 2025 - 17:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi Mahasiswa UIN Walisongo mengikuti river tubing di Sungai Jolingggo

ilustrasi Mahasiswa UIN Walisongo mengikuti river tubing di Sungai Jolingggo

Jawa Tengah, albrita.com – Enam mahasiswa UIN Walisongo Semarang yang sedang mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) hanyut di Sungai Jolingggo, Kecamatan Singorojo, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah, Selasa (4/11). Mahasiswa tersebut mengikuti aktivitas river tubing di sungai saat kejadian. Arus deras menyeret keenam mahasiswa hingga hilang.

Baca Juga :  Ratusan Siswa SMKN 1 Indralaya Selatan Mogok Belajar dan Copot Kepala Sekolah

Humas Basarnas Semarang, Zulhawary, membenarkan kejadian tersebut. “Iya betul. Kejadian sekitar pukul 14.00 WIB saat river tubing,” ujar Zul kepada wartawan. Informasi sementara menyebutkan satu mahasiswa telah ditemukan meninggal dunia.

Kapolres Kendal, AKBP Hendry Susanto Sianipar, mengatakan pihak kepolisian ikut membantu pencarian dan mendirikan posko. “Ada mahasiswa yang hanyut. Data lengkap akan kami sampaikan setelah fokus pada pencarian,” ujar Hendry.

Baca Juga :  Eks Kapolres Ngada Divonis 19 Tahun Penjara atas Kasus Kekerasan Seksual Anak

Hingga saat ini, Basarnas dan polisi belum merilis identitas para korban yang masih dalam pencarian. Operasi penyelamatan terus berlangsung dengan melibatkan tim SAR, aparat kepolisian, dan masyarakat setempat. (MDA*)

Berita Terkait

Dua Mahasiswa Polindra Tewas Saat Rafting di Sungai Cimanuk, Indramayu
Petugas Keamanan Tewas Ditembak Komplotan Pencuri Motor di Cakung
Kebakaran Hanguskan Rumah di Jelambar Baru, 19 Unit Damkar Dikerahkan
Kecelakaan Beruntun di Semarang: Truk Besar Tabrak Truk Kecil
KPK Tangkap Bupati Ponorogo OTT Dugaan Suap
Wali Kota Jakarta Utara Tinjau SMAN 72 Setelah Ledakan, 10 Korban Luka Bakar
Ledakan di SMAN 72 Kelapa Gading Lukai 12 Orang, Polisi dan TNI Amankan Lokasi
Ledakan Sound System di SMAN 72 Jakarta Utara, Sepuluh Orang Terluka

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 11:33 WIB

Dua Mahasiswa Polindra Tewas Saat Rafting di Sungai Cimanuk, Indramayu

Minggu, 9 November 2025 - 01:10 WIB

Petugas Keamanan Tewas Ditembak Komplotan Pencuri Motor di Cakung

Sabtu, 8 November 2025 - 10:05 WIB

Kebakaran Hanguskan Rumah di Jelambar Baru, 19 Unit Damkar Dikerahkan

Sabtu, 8 November 2025 - 03:10 WIB

Kecelakaan Beruntun di Semarang: Truk Besar Tabrak Truk Kecil

Sabtu, 8 November 2025 - 01:10 WIB

KPK Tangkap Bupati Ponorogo OTT Dugaan Suap

Berita Terbaru

penyerahan bantuan

Padang Panjang

Bingkisan untuk Veteran dari CSR Telkomsel Berbagi Senyuman

Senin, 10 Nov 2025 - 13:05 WIB