OJK Tegaskan SLIK Tak Hambat Pengajuan KPR, Bukan Daftar Hitam

- Jurnalis

Minggu, 19 Oktober 2025 - 11:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK, Dian Ediana Rae. Foto: OJK

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK, Dian Ediana Rae. Foto: OJK

Jakarta, albrita.com – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menegaskan Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK) bukan daftar hitam yang menghalangi masyarakat mengajukan Kredit Pemilikan Rumah (KPR).

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK, Dian Ediana Rae, menyebut SLIK hanya menjadi salah satu pertimbangan dalam proses pemberian kredit.

SLIK bukan penentu utama kredit. Lembaga keuangan menilai calon debitur dengan prinsip 5C, kata Dian, Minggu (19/10).

Baca Juga :  Menkeu Purbaya: Dana Rp425 T Harus Diputar, Bukan Disimpan

Ia menjelaskan SLIK hanya berisi data pinjaman dan riwayat pembayaran. SLIK bersifat netral dan tidak menilai baik atau buruknya nasabah.

OJK juga memanfaatkan SLIK untuk mengelola risiko kredit program pembiayaan nasional seperti KPR subsidi dan program tiga juta rumah dari Kementerian PUPR.

Baca Juga :  Pemerintah Parkir Rp200 T di Bank Mandiri, BRI, BNI, BTN, dan BSI

Sementara itu, Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa akan membahas pemutihan SLIK bagi warga dengan tunggakan di bawah Rp1 juta.

Kami segera rapat dengan OJK. Ada lebih dari 100 ribu orang yang terkendala KPR, ujar Purbaya.

BP Tapera mencatat 111 ribu calon debitur masih terhambat pengajuan KPR karena tunggakan kecil. (WF*)

Berita Terkait

Pertamina Bahas Pembangunan Kilang dengan Menteri Keuangan
Pemerintah Terbitkan Dimsum Bond Renminbi, Perluas Basis Investor dan Diversifikasi Pendanaan
Ekspor Cengkih dari Lampung ke AS Ditunda karena Dugaan Cemaran Radioaktif Cs-137
ClipClaps Bayar Saldo DANA, Tonton Video dan Kumpulkan Koin
BCA Mulai Buyback Saham Rp 5 Triliun Mulai 22 Oktober 2025
Purbaya Yudhi Sadewa Tegaskan Inflasi Terkendali Kunci Stabilitas Ekonomi dan Politik
Jawa Barat Jadi Provinsi Terbaik dalam Realisasi Pendapatan dan Belanja Daerah 2025
Harga Cabai di Sungai Penuh Belum Terkendali, Cabai Merah Keriting Rp72 Ribu/Kg, Tomat Rp10 rb/Kg.

Berita Terkait

Jumat, 24 Oktober 2025 - 07:10 WIB

Pertamina Bahas Pembangunan Kilang dengan Menteri Keuangan

Kamis, 23 Oktober 2025 - 22:33 WIB

Pemerintah Terbitkan Dimsum Bond Renminbi, Perluas Basis Investor dan Diversifikasi Pendanaan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 17:33 WIB

Ekspor Cengkih dari Lampung ke AS Ditunda karena Dugaan Cemaran Radioaktif Cs-137

Selasa, 21 Oktober 2025 - 04:03 WIB

ClipClaps Bayar Saldo DANA, Tonton Video dan Kumpulkan Koin

Senin, 20 Oktober 2025 - 23:33 WIB

BCA Mulai Buyback Saham Rp 5 Triliun Mulai 22 Oktober 2025

Berita Terbaru