Penembakan di Kreta Tewaskan Dua Orang, Polisi Selidiki

- Jurnalis

Minggu, 2 November 2025 - 02:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi penembakan. Foto: Shutterstock

Ilustrasi penembakan. Foto: Shutterstock

Vorizia, albrita.com – Insiden penembakan mengguncang Desa Vorizia, Pulau Kreta, Yunani, pada Sabtu (1/11). Serangan itu menewaskan seorang pria dan seorang wanita, serta melukai sepuluh orang lainnya.

Kepolisian Yunani menyelidiki kasus ini sebagai dugaan aksi balas dendam antarkeluarga. Aparat masih mengidentifikasi pelaku dan mencari tahu motif utama penembakan tersebut.

Seorang pejabat kepolisian mengatakan kepada Reuters bahwa serangan itu terjadi setelah ledakan mengguncang lokasi konstruksi pada Jumat (31/10) malam. Ledakan tersebut berasal dari bom yang diletakkan di area proyek tersebut.

Baca Juga :  Petugas Keamanan Tewas Ditembak Komplotan Pencuri Motor di Cakung

Laporan kantor berita AFP menyebutkan, salah satu korban tewas merupakan perempuan berusia 50 tahun. Pelaku membawa senjata jenis AK-47 dan senapan laras pendek saat menyerang.

Hingga kini, polisi terus memburu para pelaku yang diduga melarikan diri dari lokasi kejadian. Petugas memperluas penyelidikan dan menambah pengamanan di sekitar wilayah Kreta untuk mencegah serangan lanjutan.

Baca Juga :  23 Relawan Malaysia Tiba di Kuala Lumpur Usai Ditahan Israel

Peristiwa ini menjadi perhatian besar warga setempat yang khawatir akan meningkatnya kekerasan bersenjata di wilayah tersebut. Pemerintah Yunani menegaskan komitmennya untuk menangkap pelaku dan memulihkan keamanan masyarakat. (YS*)

Berita Terkait

Hamas Serahkan Seluruh Jenazah Sandera Israel dari Gaza ke Palang Merah, Dikirim ke Tel Aviv untuk Diidentifikasi
Teheran Terancam Kekeringan Parah, Pemerintah Iran Siapkan Penjatahan Air dan Evakuasi Warga
PBB Cabut Sanksi Presiden Suriah Ahmed al-Sharaa, AS Siapkan Pertemuan di Gedung Putih
AS Siapkan Pasukan di Damaskus untuk Awasi Kesepakatan Israel-Suriah
World Peace Forum ke-9 Angkat Ajaran Islam dan Tionghoa untuk Perdamaian Dunia
Hizbullah Lebanon Tegaskan Hak Bela Diri dan Tolak Negosiasi dengan Israel
AS Pangkas Penerbangan 10 Persen Akibat Government Shutdown
Politisi Muslim Menang Pemilu Kepala Daerah di AS

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 09:05 WIB

Hamas Serahkan Seluruh Jenazah Sandera Israel dari Gaza ke Palang Merah, Dikirim ke Tel Aviv untuk Diidentifikasi

Sabtu, 8 November 2025 - 02:10 WIB

Teheran Terancam Kekeringan Parah, Pemerintah Iran Siapkan Penjatahan Air dan Evakuasi Warga

Jumat, 7 November 2025 - 11:05 WIB

PBB Cabut Sanksi Presiden Suriah Ahmed al-Sharaa, AS Siapkan Pertemuan di Gedung Putih

Kamis, 6 November 2025 - 22:33 WIB

AS Siapkan Pasukan di Damaskus untuk Awasi Kesepakatan Israel-Suriah

Kamis, 6 November 2025 - 20:37 WIB

World Peace Forum ke-9 Angkat Ajaran Islam dan Tionghoa untuk Perdamaian Dunia

Berita Terbaru

Walikota Sungai Penuh Alfin bersama jajaran pemerintah berziarah ke makam almarhum H. Fauzi Siin di Desa Talang Lindung pada peringatan HUT ke-17 Kota Sungai Penuh. 
foto. dok: humas kota sungai penuh

Sungai Penuh

Jasa H. Fauzi Siin Tak Pernah Dilupakan Pemkot Sungai Penuh

Sabtu, 8 Nov 2025 - 18:05 WIB

Kepala sekolah dan guru yang meraih juara dari Padang Panjang.

Padang Panjang

Padang Panjang Raih Prestasi Gemilang di Anugerah GTK 2025 dan FLS2N

Sabtu, 8 Nov 2025 - 12:33 WIB