Topik Jakarta Selatan

Presiden Prabowo Subianto memimpin ziarah nasional dan renungan suci di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan, pada Minggu (9/11/2025). Foto: Jonathan Devin/kumparan

Nasional

Presiden Prabowo Pimpin Ziarah Nasional dan Renungan Suci di TMP Kalibata

Nasional | Senin, 10 November 2025 - 02:10 WIB

Senin, 10 November 2025 - 02:10 WIB

Jakarta, albrita.com – Presiden Prabowo Subianto memimpin ziarah nasional dan renungan suci di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan, Minggu malam (9/11/2025). Acara…

Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung meninjau wilayah Jati Padang, Jakarta Selatan yang terdampak tanggul jebol, Selasa (4/11/2025). Foto: Dok. Diskominfotik DKI Jakarta

Daerah

Pemprov DKI Percepat Perbaikan Tanggul Jati Padang yang Jebol Akibat Hujan Deras

Daerah | Selasa, 4 November 2025 - 12:33 WIB

Selasa, 4 November 2025 - 12:33 WIB

Jakarta, albrita.com – Pemerintah Provinsi DKI Jakarta bergerak cepat memperbaiki tanggul yang jebol di kawasan Jati Padang, Jakarta Selatan. Tanggul itu rusak akibat hujan…

Pemadam kebakaran mengevakuasi karyawan kantor di area Taman Kemang, Jakarta Selatan, Kamis (30/10/2025). Foto: Amira Nada Fauziyyah/kumparan

Daerah

Petugas Damkar Evakuasi Warga dan Mobil Terdampak Banjir di Kemang, Jakarta Selatan

Daerah | Kamis, 30 Oktober 2025 - 23:03 WIB

Kamis, 30 Oktober 2025 - 23:03 WIB

Jakarta, albrita.com – Petugas Pemadam Kebakaran mengevakuasi warga yang terdampak banjir di area apartemen Kemang, Jakarta Selatan, Kamis (30/10/2025). Devi, salah satu karyawan kantoran…

Mobil Lexus ringsek usai tertimpa pohon tumbang di Jakarta Selatan, Minggu (26/10/2025). Foto: BPBD DKI Jakarta

Daerah

Mobil Lexus Tertimpa Pohon Tumbang di Pondok Indah, Pengemudi Tewas

Daerah | Minggu, 26 Oktober 2025 - 19:03 WIB

Minggu, 26 Oktober 2025 - 19:03 WIB

Jakarta, albrita.com – Sebuah mobil Lexus tertimpa pohon tumbang di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan, Minggu (26/10/2025) siang. Pengemudi mobil tewas dalam insiden ini….

Polisi saat mengecek lokasi tawuran di Manggarai, Jakarta Selatan, Kamis (23/10/2025). Foto: Dok. Istimewa

Daerah

Tawuran Warga Gang Sawo dan Gang Manggis di Jalan Dr. Sahardjo, Jakarta Selatan

Daerah | Jumat, 24 Oktober 2025 - 01:10 WIB

Jumat, 24 Oktober 2025 - 01:10 WIB

Jakarta Selatan, albrita.com – Warga Gang Sawo dan Gang Manggis terlibat tawuran di Jalan Dr. Sahardjo, Kelurahan Manggarai, Kecamatan Tebet, Kamis (23/10) sore. Polres…

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung bersama Direktur Koordinasi Supervisi Wilayah II Komisi Pemberantasan Korupsi Bahtiar Ujang Purnama dan Juru Bicara KPK Budi Prasetyo memberikan keterangan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Kamis (16/10/2025). Foto: KPK/HO Antara

Nasional

Gubernur Jakarta Konsultasi ke KPK untuk Bersihkan Tiang Monorel Jalan Rasuna Said

Nasional | Kamis, 16 Oktober 2025 - 18:02 WIB

Kamis, 16 Oktober 2025 - 18:02 WIB

Jakarta, albrita.com – Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, mendatangi Gedung Merah Putih KPK untuk membahas pembersihan tiang monorel di Jalan Rasuna Said, Jakarta Selatan….

Kiri ke kanan: Junus Simangunsong, Brigjen Pol Langgeng Purnomo, Meutia Hatta, Anhar Gonggong, Supardi Hamid di Artotel Suites Mangkuluhur, Jakarta (15/10/2025). Foto: Humas Polri

Nasional

SSDM Polri Tingkatkan Karakter Polisi Lewat Seminar di Jakarta Selatan

Nasional | Kamis, 16 Oktober 2025 - 01:02 WIB

Kamis, 16 Oktober 2025 - 01:02 WIB

Jakarta Selatan, albrita.com – Karobinkar SSDM Polri, Brigjen Pol Langgeng Purnomo, menyoroti menurunnya kepercayaan publik terhadap Polri meski banyak anggota menunjukkan integritas. Langgeng menyebut…

Suasana wisata malam Night at the Ragunan Zoo di Taman Margasatwa Ragunan, Jakarta Selatan, Sabtu (11/10/2025). Foto: Nasywa Athifah/kumparan

Wisata

Wisata Malam Ragunan Tampilkan Satwa Nokturnal dan Edukasi Seru

Wisata | Minggu, 12 Oktober 2025 - 10:01 WIB

Minggu, 12 Oktober 2025 - 10:01 WIB

Jakarta Selatan, albrita.com – Taman Margasatwa Ragunan, Jakarta Selatan, menggelar wisata malam perdana Sabtu (11/10/2025). Pengunjung memadati jalur pedestrian yang diterangi lampu temaram, sambil…

Personel Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Selatan memadamkan kebakaran rumah kontrakan di Jalan Pedurenan Mesjid 1, Karet Kuningan, Setiabudi, Jumat (26/9). Sumber : Antara

Daerah

Kontrakan di Jaksel Terbakar, Damkar Kerahkan 66 Personel

Daerah | Sabtu, 27 September 2025 - 16:10 WIB

Sabtu, 27 September 2025 - 16:10 WIB

Jakarta, albrita.com – Kebakaran hebat melanda sebuah rumah kontrakan di Jalan Pedurenan Mesjid 1, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatan, Jumat (26/9/2025) malam. Suku Dinas…

Jakarta Eco Future Fest 2025 bakal digelar pada 25-26 September 2025, pengunjung bisa belanja dan belajar tentang produk daur ulang. (iStockphoto/Alexandr Lebedko)

Ekonomi

Belanja Sekaligus Edukasi di Jakarta Eco Future Fest 2025

Ekonomi | Nasional | Kamis, 25 September 2025 - 05:10 WIB

Kamis, 25 September 2025 - 05:10 WIB

Jakarta – Pemerintah Provinsi DKI Jakarta bersama CNN Indonesia akan menggelar Jakarta Eco Future Fest 2025 pada 25–26 September di Cibis Park, Jakarta Selatan….

Foto: Polisi menangkap dua pria di apartemen di Kalibata, Jaksel. Keduanya ditangkap terkait kasus peredaran uang palsu yang disimpan di apartemen tersebut. (dok Istimewa)

Nasional

Polisi Ungkap Modus Dukun Pengganda Uang di Apartemen Kalibata

Nasional | Selasa, 16 September 2025 - 10:03 WIB

Selasa, 16 September 2025 - 10:03 WIB

Jakarta, albrita.com – Kepolisian Resor Metro Jakarta Selatan berhasil membongkar kasus penipuan berkedok praktik supranatural yang melibatkan peredaran uang palsu dalam jumlah besar. Kasus…

Ilustrasi (Foto: Edi Wahyono/detikcom)

Hukum

8 Remaja Bersenjata Tajam Bacok Pelajar dan Rampas Motor di Jaksel

Hukum | Nasional | Senin, 15 September 2025 - 16:09 WIB

Senin, 15 September 2025 - 16:09 WIB

Jakarta, albrita.com – Aparat Kepolisian Sektor (Polsek) Pasar Minggu berhasil mengamankan delapan orang remaja yang diduga terlibat dalam aksi pembacokan dan perampasan sepeda motor…